Kampar, Harimaupagi.com – Sungguh kegiatan yang penuh Khidmat, melalui Jum’at yang penuh Barokah ini. Keluarga Besar SMAN 2 Siak Hulu melaksanakan kegiatan saling bersilaturahmi kepada semua keluarga besar SMAN 1 Siak Hulu, sekaligus menyambut datangnya bulan suci Ramadhan. Jum’at (1/3/2024)
“Alhamdulillah” mari kita saling bersilaturahmi semua keluarga besar SMAN 1 Siak Hulu, di man pada hari Jum’at yang penuh berkah ini kita semua keluarga besar SMAN 2 Siak Hulu sehat Walafiat dan di beri kesehatan dan kemudahan menjalankan tugas kita sehari hari dari Allah SWT.” terang Hefnofita Yuliani S.Pd. M.Si
Pada pagi hari yang cerah ini, sekira pukul 07.00 Wib, Kepsek SMAN 1 Siak Hulu Hefnofita Yuliani S.Pd. M.Si mengatakan kepada Awak Media. Sebelum melaksanakan proses belajar mengajar, kami seluruh Keluarga Besar SMAN 1 Siak Hulu bersilaturahmi saling bermaafan dan menciptakan keakraban antara majelis guru dan juga siswa siswi.” ucapnya
Kegiatan Jum’at penuh barokah ini perlu kita laksanakan setiap hari Jum’at. Hal ini dapat memberikan suasana kenyamanan dan keakraban keluarga besar SMAN 1 Siak Hulu. Dan tentunya juga mengingatkan kepada seluruh siswa serta para guru laki laki yang berumat Muslim, agar tetap menjalankan Sholat Jum’at,” harapnya
Mari kita saling berkerjasama, melalui program program sekolah tentunya dengan sedikit demi sedikit kita dapat memajukan Sekolah ini, menjadi sekolah yang madania yang terus saling berkerjasama untuk menciptakan sekolah bermutu dan bertaraf Internasional serta menciptakan anak anak generasi bangsa dimasa depan,” pungkas Hefnofita Yuliani S.Pd, M.Si (MO/HMP/SM)
Penulis : S. Manalu


















